Kurikulum Skansika

Bapak/ Ibu dapat mengakses berkatan dengan: Struktur Kurikulum, Agenda Kegiatan, Kalender Pendidikan, Pembagian Waktu KBM, Jadwal Blok dan lain sebagainya

Sarastiana,MBA

Waka kurikulum

Lihat

Yiyit Rastowo

Perencanaan dan TEFA

Lihat

Prihatin Puji R.

Supervisi dan Penilaian

Lihat

Innar Sholata

Perencanaan dan TEFA

Lihat

Sri Nurhidayati

Penilaian

Lihat

Dian Pramukti

Admin Penilaian

Lihat

Nurhabib Umar

PBM Penilaian

Lihat

Pemenang Lomba Cipta dan Baca Puisi


Juara Cipta Puisi Tahun 2024 diumumkan pada tanggal 1 Nopember 2024. Kriteria penilaian adalah : Kedalaman Materi, Kreativitas, Penguasaan Bahasa, dan struktur puisi. Sebagai juara adalah sebagai berikut: 
  • Juara 1 : Adza Safa Marsanova Judul Puisi : Suara Kita kelas XI DPIB 3 
  • Juara 2 : Nabila Salsabila A Judul Puisi : Mahakarya Tuhan Kelas XI DPIB 4 
  • Juara 3 : Fanika Tri Ayuwulandari Judul Menitip Cinta Pada Sang Pemilik Cinta Kelas XI RPL

0 Comments